Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan.Istilah lebih baik yang cocok untuk arti luas seperti “komputer” adalah “yang memproses informasi” atau “sistem pengolah informasi.” Saat ini, komputer sudah semakin canggih. Tetapi, sebelumnya komputer tidak sekecil, secanggih, sekeren dan seringan sekarang. Dalam sejarah komputer, ada 5 generasi dalam sejarah komputer.
Perkembangan Komputer
Ini adalah blog saya yang terkait dengan perkembangan komputer di dunia
Rabu, 29 September 2021
Komponen-komponen pada Komputer
1. Processor
2. Memory
3. Motherboard
Generasi Komputer
1. Generasi Pertama (1940-1956)
2. Generasi Kedua (1956-1963)
Diciptakannya transistor pada generasi ini mengubah wajah komputer yang dikenal generasi pertama. Transistor menggantikan tabung hampa dan memulai perkembangan komputer generasi kedua. Transistor jauh mengungguli tabung hampa dan memungkinkan komputer menjadi lebih kecil, cepat, murah, dan hemat energi dibandingkan dengan pendahulunya.
3. Generasi Ketiga (1964-1971)
4. Generasi Keempat (1971-sekarang)
Mikroprosesor menjadi terobosan dalam mendatangkan komputer generasi keempat dengan menyatukan ribuan IC ke dalam satu keeping silicon. Komputer generasi pertama yang mengisi seluruh ruangan sekarang sudah muat dalam genggaman manusia. Muncullah laptop yang sangat portable dan dapat dibawa kemana-mana. Seiring komputer-komputer kecil ini menguat, mereka dapat dihubungkan untuk membentuk jaringan yang pada akhirnya mengawali perkembangan internet.
5. generasi Kelima (sekarang-masa depan)
Pengertian Komputer
Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Istilah lebih baik yang cocok untuk arti luas ...